Berikut ini adalah pertanyaan dari idkjustcallmeeh pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Apa saja syarat-syarat untuk melakukan aksi donor darah?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Sehat secara jasmani dan rohani.
- Usia 17-65 tahun.
- Minimal berat badan 45kg.
- Tekanan darah : sistole 100 - 170 dan diastole 70 - 100
- Kadar haemoglobin 12,5g% s/d 17,0g%
- Interval donor minimal 12 minggu atau 3 bulan sejak donor darah sebelumnya (maksimal 5 kali dalam 2 tahun).
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IstrinyaKarma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 04 Jun 21