Sebutkan perilaku jin menurut Sebagian ulama​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ekaapriliasari431 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan perilaku jin menurut Sebagian ulama​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sifat-Sifat Jin

1. Tidak dapat dilihat oleh indra manusia.

2. Diciptakan dari api yang sangat panas.

3. Ada yang mengakui ke-Esaan Allah Swt., dan ada pula yang membangkang perintah Allah Swt.

Perilaku Jin

Jin juga diperintahkan oleh Allah Swt untuk menerima syariat Islam sebagaimana yang diperintahkan kepada manusia. Menurut sebagian ulama, rupa, tabiat, kelakuan, dan perangai jin mirip manusia. Karena jin juga seperti manusia, mereka pun ada yang baik dan yang jahat, ada yang muslim dan yang kafir. Jin juga memiliki tingkatan iman, ilmu, dan amalan tertentu berdasarkan keimanan dan amalan mereka kepada Allah Swt. Walaupun jin Islam yang paling tinggi imannya dan paling saleh amalannya serta paling luas dan banyak ilmunya, tetapi masih ada pada diri mereka sifat-sifat tercela seperti takabbur, riya’, ujub, dan sebagainya. Namun bisa saja mereka mudah menerima teguran dan pengajaran.

Penjelasan:

:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gleeee dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21