knp indonesia tidak bisa menerapkan paham komunis dan kapitalismejelaskan secara

Berikut ini adalah pertanyaan dari yerlangga801 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Knp indonesia tidak bisa menerapkan paham komunis dan kapitalisme
jelaskan secara sederhana

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena tidak sesuai dengan Pancasila dan UUD 1945.

Penjelasan:

Indonesia Menolak Ideologi Komunis

1. Indonesia adalah negara yang terdiri dari bermacam penganut agama. Bahkan sila pertama dalam Pancasila menyebutkan “Ketuhanan yang Maha Esa”. Artinya Indonesia adalah negara yang beragama dan mengakui Tuhan. Sementara konsep ketuhanan tidak ada dalam paham komunisme.  

2. Indonesia menganut sistem demokrasi. Sementara komunisme tidak mengakui itu. kekuasaan mutlak ada di tangan pemerintah.  

3. Karena tidak mengakui tuhan berarti komunis tidak mengenal agama. Dimana agama mengajarkan mana yang baik dan mana yang buruk. Komunisme cenderung tidak menghargai Hak Asasi manusia. Sehingga pembantaian, pengurungan, penyiksaan itu gampang sekali mereka lakukan.  

4. Tidak ada kebebasan individu untuk berkembang sehingga masyarakatnya cenderung pasif dan tidak memiliki motivasi untuk berkembang.

Sistem Perekonomian Kapitalis

Indonesia menganut sistem perekonomian kekeluargaan yang tercermin dalam pasal 33 UUD 1945. Sehingga perekonomian harus mengutamakan kesejahteraan rakyat bukan pemilik perusahaan.

Semoga memberikan pencerahan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 2002pipput dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21