Perang khandaq (parit) merupakan peperangan yang terjadi pada tahun ke-5

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmadyah7837 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perang khandaq (parit) merupakan peperangan yang terjadi pada tahun ke-5 h. dalam peperangan ini umat islam membuat pertahanan dengan membuat parit sehingga musuh sulit masuk ke madinah. ibrah yang bisa diambil dari peristiwa ini adalah…

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Allah tak akan menyia nyiakan hamba-Nya yang beriman

2. Optimis yang selalu ditanamkan oleh Rasulullah kepada para shahabat

3. Pengorbanan para sahabat yaitu ketika rasa lapar dan haus mendera dimana mereka mementingkan keselamatan kaum muslimin

4. Semangat kaum muslimin dalam membela agama Allah

5. Mukjizat yang Allah berikan kepada Rasulullah saat menggali parit

6. Allah mendengar doa dan senantiasa membantu kaum muslimin

Penjelasan:

Semoga membantu

Jadikan jawaban terbaik :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh masa9us dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Feb 22