tuliskan sebuah ilustrasi tentang kejadian hari akhir​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayucahyaningtyas69 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan sebuah ilustrasi tentang kejadian hari akhir

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kiamat adalah janji Allah, dan kita sebagai umat Islam wajib mengimani akan datangnya hari kiamat yang merupakan hari kehancuran alam semesta dan hari untuk menuju ke kehidupan selanjutnya (akhirat).

sebgaimana hari kiamat yang sudah tergambar dalam Surat Al Hajj yang terdiri dari 78 ayat yang pada awalnya menjelaskan kepada manusia berkaitan dengan kiamat.

يَٰٓأَيُّهَا ٱلنَّاسُ ٱتَّقُوا۟ رَبَّكُمْ ۚ إِنَّ زَلْزَلَةَ ٱلسَّاعَةِ شَىْءٌ عَظِيمٌ

Artinya: "Hai manusia, bertakwalah kepada Tuhanmu; sesungguhnya kegoncangan hari kiamat itu adalah suatu kejadian yang sangat besar (dahsyat)."

Kiamat juga digambarkan oleh Allah SWT pada surah Al-Zalzalah.

Hal ini berarti, bisa kita bayangkan bahwa hari akhir akan sangat dahsyat. Gunung beterbangan, manusia berhamburan, goncangan dimana-mana.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RafliDwiDarmawan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21