Berikut ini adalah pertanyaan dari wulancahya356 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawab yang bener
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) dibentuk pada 1 Maret 1945. Badan itu dibentuk untuk menyelidiki dan mengumpulkan bahan-bahan penting tentang ekonomi, politik, dan tatanan pemerintahan sebagai persiapan kemerdekaan Indonesia. Sedangkan Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia atau PPKI adalah panitia yang bertugas untuk mempersiapkan terlaksananya kemerdekaan Indonesia. Dengan demikian, BPUPKI masih dalam taraf menyelidiki sedangkan PPKI sudah tahap mempersiapkan kemerdekaan Indonesia.
Penjelasan:
jangan lupa follow
terimakasih
IG Akhmad rizal 91
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ar9852897 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 28 Nov 21