Jelaskan pengertian ciri ciri dan peninggalan masa berburu dan meramu

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizkyanggaputra6106 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan pengertian ciri ciri dan peninggalan masa berburu dan meramu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Corak Kehidupan Manusia Purba Pada Masa Berburu dan Meramu - Masa berburu dan meramu disebut juga dengan masa mengumpulkan makanan (food gathering). Masa berburu dan meramu adalah masa ketika manusia purba untuk mendapatkan makanan dengan cara berburu dan mengumpulkan makanan yang tersedia dari alam. Manusia purba pada masa ini mempunyai ketergantungan yang besar terhadap apa yang disediakan oleh alam.

Corak Kehidupan Manusia Purba Pada Masa Berburu dan Meramu

Masa Berburu dan Meramu

Pada umumnya manusia purba pada masa berburu dan meramu memburu binatang antara lain kerbau liar, rusa, gajah, banteng dan badak. Sedangkan manusia purba yang hidup di sekitar pantai mereka berburu ikan dan karang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zebtampubolon dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21