sebutkan 9 perbedaan gaya kepemimpinan Bani ummayah dengan khulafaurrasyidin ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mutiarabian08 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 9 perbedaan gaya kepemimpinan Bani ummayah dengan khulafaurrasyidin ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kepemimpinan khulaut Rasyidin :

  • Mengutamakan, meniru sikap Rasulullah Saw. Dalam melaksanakan segala kegiatan dan berupaya mentaati segala ajaran islam.
  • Menetapkan khalifah atau pimpinan secara demokratis yaitu dengan musyawarah untuk mufakat dan pemilihan.
  • Jabatan khalifah diperoleh berdasarkan kesepakatan seluruh kaum muslimin.
  • Apabila terjadi permasalahan, diambil solusi melalui musyawarah untuk mufakat.
  • Jabatan dianggap sebagai amanah yang harus di pertanggungjawabkan.

Kepemimpinan Dinasti Bani Umayah :

  • Masih meneladani Rasulullah Saw, tetapi berani melakukan penyimpangan dari ajaran islam.
  • Menetapkan khalifah berdasarkan kekerabatan atau keturunan. Hal itu mirip dengan kerajaan atau sistem monarkhi.
  • Jabatan khalifah diperoleh dengan jalan paksaan, politisasi dan kelicikan.
  • Tidak ada musyawarah karena pemerintahan cenderung diktator.
  • Jabatan sangat diagungkan sampai-sampai jabatan khalifah disebut sebagai “Khalifah Allah” yang diartikan “penguasa” yang ditunjuk oleh Allah. Khlifah adalah segalanya dan harus disanjung, sedangkan rakyat adalah hamba atau pengabdi.
  • Berorientasi mengumpulkan kekayaan dan melanggengkan kekuasaan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh erviianaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21