1. Sebutkan isi trimurti atau tiga dewa tertinggi dalam ajaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari KangJeniusSekali pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Sebutkan isi trimurti atau tiga dewa tertinggi dalam ajaran Hindu !2. Sebutkan kasta atau golongan masyarakat dalam agama Hindu !
3. Sebutkan saluran atau jalur masuknya agama Islam ke Indonesia !
4. Sebutkan faktor-faktor yang menyebabkan agama Islam mudah diterima di Indonesia !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Yang dimaksud tiga dewa atau trimurti adalah tiga dewa peting dalam ajaran Hindu yaitu: Brahma sang pencipta, Wisnu sang pemelihara, dan. Siwa sang pembinasa.
  2. Kasta Brahmana, Kasta Ksatria, Kasta Waisya, Kasta Sudra, Dalit
  3. Saluran Perdagangan, Saluran Perkawinan, Saluran Pendidikan, Saluran Ajaran Tasawuf, Saluran Seni Budaya, Saluran Dakwah.
  4. Penyebaran agama dengan konsep akulturasi, damai dan tanpa kekerasan. Politik kedekatan dengan kekuasaan. Islam tidak kenal strata, kasta atau pelapisan sosial. Ritualnya sangat sederhana dan mudah. Masuk Islam cukup 2 kalimat syahadat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh akhilarf7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21