Jelaskan konseb sejara sebagai ilmu ,pristiwa ,cerita, dan seni

Berikut ini adalah pertanyaan dari aira7679 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan konseb sejara sebagai ilmu ,pristiwa ,cerita, dan seni

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. SEJARAH SEBAGAI PERISTIWA

 Sejarah sebagai peristiwa merupakan suatu fakta yang asalnya adalah dari peristiwa-peristiwa masa lampau yang benar-benar terjadi.  

2. SEJARAH SEBAGAI KISAH  

  Sejarah sebagai kisah diartikan sebagai peristiwa-peristiwa masa lalu yang direkonstruksi dan diceritakan kepada masyarakat. Sejarah sebagai kisah memiliki sifat subjektif, yang berarti bahwa suatu peristiwa sejarah yang diceritakan oleh seseorang dapat memiliki sudut pandang yang berbeda dengan sudut pandang cerita peristiwa sejarah oleh orang lain.

3. SEJARAH SEBAGAI ILMU

  Sejarah sebagai ilmu berarti peristiwa-peristiwa sejarah digali kembali kebenarannya berdasarkan metode ilmiah, dan disusun secara sistematis sehingga bersifat edukatif.  

4. SEJARAH SEBAGAI SENI

  Sejarah sebagai seni artinya peristiwa-peristiwa sejarah dapat ditulis dan diceritakan kembali sesuai dengan fakta aslinya namun dengan memasukkan unsur-unsur estetika dan daya khayal (imajinasi). Misalnya, sejarah diceritakan melalui media seperti film, komik, musik, dan sebagainya.

SEMOGA MEMBANTU :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dexian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Nov 21