Tulislah persamaan dan perbedaan rangkaian seri dan paralel

Berikut ini adalah pertanyaan dari pisayota5303 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tulislah persamaan dan perbedaan rangkaian seri dan paralel

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Persamaan rangkaian seri dengan rangkaian listrik paralel adalah:

1.Sama-sama terdiri dari sumber arus, penghantar dan perangkat listrik

2.Sama-sama akan menyala jika rangkaian tertutup

3.Sama-sama memiliki daya (P), kuat arus (I), hambatan (R) dan tegangan listrik (V)

Perbedaan rangkaian seri dengan rangkaian listrik paralel adalah:

1.Rangkaian seri akan padam jika salah satu bagian putus, sementara rangkaian paralel akan tetap menyala

2.Lampu yang dipasang pada rangkaian paralel akan lebih terang dari pada rangkaian seri

3.Besar tegangan pada bagian paralel sama, namun besar arus listrik berbeda

Penjelasan:

Semoga membantu

Jadikan jawaban tercedas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tanyuve dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 29 Jan 22