Reformasi gereja merupakan salah satu peristiwa besar di eropa. Hal

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurulsiti4474 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Reformasi gereja merupakan salah satu peristiwa besar di eropa. Hal ini karena berkaitan dengan dampak yang ditimbulkan setelahnya. Adapun salah satu latar belakang munculnya reformasi gereja adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sebab Terjadinya Reformasi Gereja

Penyimpangan terhadap ajaran Kristiani oleh gereja menjadi faktor utama dari reformasi gereja. Ditambah penjualan Indulgensi, penyimpangan sakramen suci, takhayul dan mitologisasi, pajak yang memberatkan masyarakat serta korupsi oleh pihak gereja

Penjelasan:

Reformasi Gereja di Eropa memberikan dampak sebagai berikut: Terbelahnya agama Kristen menjadi beberapa aliran. Timbulnya pembaharuan tatanan sosial, ekonomi, politik, dan budaya pada awal abad ke-16 Masehi. Runtuhnya pengaruh kekuasaan Paus di negara-negara besar Eropa.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayubabednegosimanjun dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Jun 22