Sebab-sebab 1 Menghindari siksaan kaum quraisy yang semakin kejam 2

Berikut ini adalah pertanyaan dari idasahida210319 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebab-sebab1 Menghindari siksaan kaum quraisy yang semakin kejam
2 Habasyah merupakan negeri yang sangat jauh dari mekah sehingga sulit dijangkau oleh kaum Qurasy
3 Mencari perlindungan kepada raja habasyah yang dikenal adil dan tidak pernah berbuat sewenang-wenang
4 Adanya desakan dari para sahabat Nabi Muhammmad Saw untuk menyelematkan diri

Sebab-sebab Nabi Muhammad hijrah ke Habasyah dalam tabel tersebut ditunjukkan oleh nomor....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4 ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. 1. dan 3

Penjelasan:

kaum quraisy makin kejam, dan di negeri habasya ada seorang raja nasrani yang terkenal adil.

no. 4 tidak tepat, karena rasulullah yang menyuruh sahabat agar sama-sama berhijrah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naynaywassup dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 09 Jul 22