Soal Ulangan SBdP Tema 6 kls 5A -------------- Jawablah pertanyaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari weldanwibu pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Soal Ulangan SBdP Tema 6 kls 5A -------------- Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar !1. Apa yang dimaksud dengan tangga nada?
2. Apa yang dimaksud dengan tangga nada pentatonis?
3. Tuliskan 2 tangga nada pentatonis!
4. Tuliskan 2 contoh lagu bertangga nada slendro !
5. Apa yang dimaksud pola lantai dalam tarian?
6. Tuliskan 2 pola lantai dasar dalam tarian !
7. Pola lantai apa yang digunakan dalam tarian pendet dari Bali ?
8. Apa yang dimaksud dengan gambar cerita?
9. Tuliskan 2 ciri gambar cerita !
10. Tuliskan 2 teknik yang digunakan untuk mewarnai gambar cerita ! Selamat belajar !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:1. Tangga nada adalah susunan yang berjenjang dan berasal dari nada-nada pokok dari sebuah sistem nada. Mulai dari nada dasar sampai dengan nada oktaf, yaitu do, re, mi, fa, so, la, si, do.

2. Tangga nada pentatonik atau pentatonis adalah tangga nada yang terdiri atas lima nada pokok dengan jarak yang berbeda-beda

3. Gundul-Gundul Pacul dari Jawa Tengah. dan Pitik Tukung dari Jawa Tengah.

4. Cing Cangkeling (Jawa Barat), Lir Ilir (Jawa Tengah), Cublak-Cublak Suweng (Jawa Tengah), Te Kate Dipanah (Jawa Tengah), dan Kerraban Sape (Madura-Jawa Timur), dan Janger (Bali) adalah contoh lagu daerah yang menggunakan tangga nada pentatonik slendro

5. Pola lantai adalah garis atau arah langkah yang dilalui oleh para penari pada saat melakukan gerak tari. Selain itu, pola lantai juga bisa merupakan garis yang dibuat oleh formasi penari kelompok atau gambaran posisi penari dalam area pementasan

6. Pada dasarnya ada dua pola garis dasar pada lantai, yaitu garis lurus dan garis lengkung. Dari bentuk pola garis lurus dapat dikembangkan berbagai pola lantai, di antaranya horisontal, diagonal, garis lurus ke depan, zig-zag, segitiga, dan segi empat

7. Pola lantai tari pendet berbentuk huruf V, pola lantai lurus, dan pola lantai menghadap ke samping kanan dan kiri.

8. Gambar cerita adalah gambar yang menceritakan sebuah kisah atau cerita. Tentu saja cerita tersebut sudah disusun alur, tokoh, setting dan amanat cerita.

9. Ciri-ciri karya gambar cerita: Cerita menggunakan bahasa percakapan atau bahasa lisan, Bahasa yang digunakan sederhana dan mudah mengerti, Kandungan atau isi cerita menggiring pembaca memiliki rasa kepahlawanan.

10. Tahap Mewarnai Gambar dalam Membuat Gambar Cerita: Ada dua macam teknik pewarnaan, yaitu pewarnaan basah dan pewarnaan kering

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh istriamika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Jun 22