Bangsa Eropa yang pertama kali mendapatkan tugas melakukan ekspedisi pelayaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari abufawwaz7171 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bangsa Eropa yang pertama kali mendapatkan tugas melakukan ekspedisi pelayaran oleh negara ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bangsa Eropa yang pertamakali mendapatkan tugas ekspedisi pelayaran yaitu Bangsa Portugis

Penjelasan:

Rempah-rempah tidak tersedia di Benua Eropa, sehingga Bangsa Eropa sangat membutuhkan rempah-rempah dan membelinya dari wilayah lain. Awalnya Bangsa Eropa melakukan perdagangan berantai dan bertahap, melalui perantara pedagan bangsa lain yaitu pedangang yang berasal dari Asia Barat. Namun sejak daerah Asia Barat dikuasai oleh bangsa lain yaitu bangsa Turki pada abad ke-15, mengakibatkan asupan bara-barang dari timur hilang dari pasar Eropa. Sehingga muncullah gagasan untuk mencari sendiri jalan menuju ke timur untuk mencari rempah-rempah yang diperlukan dan dapat diambil langsung dari tempatnya.

Penjelajahan Samudera dimulai oleh Bangsa Portugis yang disebut dengan Ekspedisi Bartholomeus Diaz yang kemudian menumukan Tanjung Harapan di Afrika Selatan pada Tahun 1486. Kemudian dilanjutkan dengan ekspedisi Vasco da Gama ke Kalikut, India tahun 1498.

Bangsa Portugis sampai ke Malaka pada tahun 1511 yang dipimpin oleh Alfonso d'Albuquerqu.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang Ekspedisi Bangsa Eropa pada:

yomemimo.com/tugas/2272830

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jun 22