Kabinet masa demokrasi liberal yang berasil menyelenggarakan pemilu pertama 1955

Berikut ini adalah pertanyaan dari melisakadek36 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kabinet masa demokrasi liberal yang berasil menyelenggarakan pemilu pertama 1955 adalah...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kabinet yang berhasil menyelenggarakan pemilu 1955 yang jujur dan adil adalah … Kabinet Burhanuddin Harahap (Agustus 1955 sampai 3 Maret 1956)

Penjelasan:

Kabinet Burhanuddin Harahapadalah kabinet yang memerintah pada masaDemokrasi Liberal, pada tanggal 12 Agustus 1955 sampai 3 Maret 1956. Kabinetini dipimpin oleh Burhanudin Harahap, politis dari partai Masyumi, dan beranggotakan hampir semua partai, karena merupakan kabinet koalisi.

Pencapaian besar kabinet Burhanudin Harahap ini adalah penyelenggaraan pemilu pertama yang berlangsung demokratis pada 29 September 1955 (memilih anggota DPR) dan 15 Desember 1955 (memilih anggota Konstituante).

Namun kesuksesan dari pemilihan umum ini juga menyebabkan berakhirnya kabinet ini.  Perdana Menteri Burhanudin harahap mengembalikan mandatnya kepada Presiden Sukarno. Kemudian, dibentuklah Kabinet Ali II,yang dipimpinAli Sastroamidjojo, dari Partai Nasional Indonesia (PNI) yang memperoleh  

Jadikan Jawaban Terbaik ya....

Sekian Terima kasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FARZ02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 May 22