presiden abdurrahman wahid menghapus departemen penerangan karena

Berikut ini adalah pertanyaan dari MirandaSilviaa9701 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Presiden abdurrahman wahid menghapus departemen penerangan karena

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

menghalangi kebebasan berpendapat

Penjelasan:

Presiden Abdurrahman Wahid (Gus Dur) memiliki pemikiran sangat demokratis yang menjunjung tinggi kebebasan pers dan kebebasan berekspresi. Itulah sebabnya Gus Dur menolak campur tangan pemerintah yang terlalu banyak terhadap informasi. Gus Dur justru menyerahkan pengelolaan dan pengendalian informasi itu kepada masyarakat sebab masyarakat harus dewasa dan tidak dibiarkan terus dikendalikan penguasa. Departemen Penerangan lalu dibubarkan Gus Dur sebab dianggap terlalu banyak mencampuri dan mengintervensi pengelolaan informasi yang sebenarnya hak masyarakat. Gus Dur memahami betul hakekat dari kebebasan pers, kebebasan mengeluarkan pendapat, pikiran dan berekspresi bagi setiap warga negara karena kebebasan itu dijamin dan dilindungi oleh UUD 1945 Pasal 28.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitrianur932 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 May 22