Apa cONToh dari World View ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari zxdipper pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa cONToh dari World View ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut adalah contoh-contoh dari Worldview:

  1. Worldview dari agama Islam menempatkan wanita pada posisi yang berbeda dari laki-laki sesuai dengaan Al-Qur'an dan Hadist.
  2. Penganut agama Islam menyakini bahwa Tuhan menciptakan wanita dari tulang rusuk laki-laki oleh karena itu keberadaan wanita untuk melengkapi kehidupan kaum laki-laki.
  3. Worldview berdasarkan kepercayaan bahwa terdapat tatanan sosial dan kebudayaan yang tercipta tanpa campur tangan Tuhan atau agama.
  4. Kaum sekulermenolak keberadaan Tuhan dan mempercayai evolusi sebagai sebuah fakta.
  5. Kaum sekuler memiliki kepercayaan yang kuat pada keutamaan metode olmiah dan ilmu pengetahuan.

Pembahasan:

Worldview yang berarti sebagai wawasan dunia atau pandangan tentang dunia, pengertian tentang realitas sebagai suatu keseluruhan, pandangan umum tentang kosmos.

Worldview meliputi sebuah kepercayaan-kepercayaan dasar seseorang, yang dimaksud dari kepercayaan disini bukanlah agama resmi seperti Islam, Kristen, Hindu atau Budha.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Pandangan worldview di mata Islam dapat disimak di yomemimo.com/tugas/35861884

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Jun 22