Berdirinya sarekat dagang islam (sdi) merupakan salah satu peran golongan

Berikut ini adalah pertanyaan dari yulianna8736 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berdirinya sarekat dagang islam (sdi) merupakan salah satu peran golongan profesional dalam pembentukan identitas nasional dari golongan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Serekat Dagang islam

Berdirinya sarekat dagang islam (SDI) merupakan salah satu peran golongan profesional dalam pembentukan identitas nasional dari golongan​  orang-orang Pribumi. Serekat Dagang Islam dibentuk untuk menyangi para pedagang asal China yang lebih maju terlebih dahulu pada jaman saat itu.

Pembahasan:

Latar belakang berdirinya SDI pada tahun 1922 oleh H. Samanhudi di Solo. Yang melandasi berdirinya SDI adalah karena adanya keinginan untuk memajukan kepentingan ekonomi para pedagang Islam di Indonesia. Dibawah pimpinan H. Samanhudi, SDI berkembang pesat dan menjadi organisasi paling berpengaruh pasa waktu itu.

Setelah SDI berjaya di Indonesia, organisasi ini mulai mengalami perpecahan kerena adanya perbedaan suasana kehidupan politik pada tahun 1929, SDI telah terkena pengaruh komunis yang diperkenalkan oleh Hendrio Joshepus Maria Sheevilet pada tahun 1913.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Serekat dagang islamdapat disimak diyomemimo.com/tugas/29086280

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jun 22