05. Proses mempertahankan keberadaan Negara Kesatuan Republik Indonesia mengalami dinamika

Berikut ini adalah pertanyaan dari okloklilkh pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

05. Proses mempertahankan keberadaan Negara Kesatuan Republik Indonesia mengalami dinamika yang sangat menarik untuk dikaji. Persatuan dan kesatuan bangsa yang menjadi modal utama untuk mempertahankan NKRI ternyata tidak selamanya berdiri kukuh. Persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia dalam perwujudannya sangat dinamis. Adakalanya persatuan dan kesatuan bangsa itu begitu kukuh, tetapi ada juga masa ketika persatuan dan kesatuan bangsa mendapat ujian . Dari bacaan di atas modal utama mempertahankan NKRI adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Modal utama mempertahankan NKRI adalah, kemampuan serta kekuatan pemerintah untuk bisa mengatur masyarakat secara moderat, supaya tidak terjadi kesenjangan, keributan, dan perpecahan ditengah masyarakat. Propaganda juga dapat bekerja dalam permasalahan ini, propaganda bekerja dengan cukup baik, dengan adanya propaganda pemerintah dapat mengatur serta mempengaruhi masyarakat dengan cukup sempurna, tergantung dari seberapa kuat propaganda tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dermoiin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Jul 22