pluto ukuranya sama seperti planet dan pluto mengelilingi matahari sama

Berikut ini adalah pertanyaan dari nekopara38 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pluto ukuranya sama seperti planet dan pluto mengelilingi matahari sama seperti planet lain pertanyanya apakah pluto ternasuk planetjawab benar/tidak

setelah itu berikan alasanya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Untuk sekarang tidak. karena pada tahun 2006 pluto tidak disebut sebagai planet

Penjelasannya:

Dari 1930 hingga 2006, Pluto merupakan planet kesembilan di tata surya kita. Sekarang mungkin teman-teman telah mendengar bahwa Pluto bukan lagi sebuah planet. Sebenarnya tidak ada yang berubah dari Pluto, tetapi yang berubah adalah definisi dari planet

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agoessoejana77 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22