Berikut ini adalah pertanyaan dari muhamadriyan4819 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Revolusi Industri adalah perubahan secara besar-besaran di bidang pertanian, manufaktur, pertambangan, transportasi, dan teknologi. Salah satu penyebab Inggris menjadi pelopor revolusi industri adalah karena Inggris salah satu negara modern pada masanya yang berpaham liberal serta orang orangnya yang pintar dalam mengolah otak.
Pembahasan
Revolusi Industri adalah perubahan secara besar-besaran di bidang pertanian, manufaktur, pertambangan, transportasi, dan teknologi, dimana industri berubah dari proses yang memebutuhkan pekerja berjumlah banyak dan dilakukan dengan cara manual, menjadi proses yang dikerjakan secara massal oleh mesin.
Pada tahun 1764, James Hargreaves menemukan alat pintal kapas Jenny Spinning, yang memungkinkan satu pekerja untuk memutar delapan spindle (pemintal) sehingga mampu menghasilkan benang yang lebih banyak dan cepat dengan dibanding sebelumnya.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang revolusi industri dapat disimak pada link yomemimo.com/tugas/1208923
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Sep 22