Perkawinan antara para saudagar islam dan penduduk nusantara ataupun putra-putri

Berikut ini adalah pertanyaan dari jannah4528 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perkawinan antara para saudagar islam dan penduduk nusantara ataupun putra-putri sultan memudahkan penyebaran islam karena ...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Para saudagar Muslim mewajibkan calon istri mereka untuk mengucapkan dua kalimat Syahadatsebagai syarat perkawinan

Penjelasan:

Para Saudagar itu mensyaratkan calon istri mereka yang merupakan anak anak dan keluarga raja untuk mengucapkan dua kalimat Syahadat sebagai syarat sebelum pernikahan.

Sebagaimana kita ketahui bahwa mereka adalah orang orang terpandang dan disegani di masyarakat, oleh karena itu lambat laun rakyat juga mengikuti mereka untuk memeluk Islam

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Jan 23