Apa nama peristiwa bj habibie melepaskan tahanan politik

Berikut ini adalah pertanyaan dari gayeng8266 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa nama peristiwa bj habibie melepaskan tahanan politik

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Nama peristiwa dalam pelepasan tahanan politik pada masa Presiden BJ. Habibie adalah Pembebasan Tapol Orba (Pembebasan Politik Orde Baru)

Pembahasan:

Presiden BJ. Habibie menjabat Presiden dengan menggantikan Presiden sebelumnya yakni Presiden Soeharto yang mengundurkan diri pada tahun 1998, karena adanya krisis ekonomi yang berkepanjangan di Indonesia pada saat itu. Setelah menjabat Presiden BJ. Habibie mengeluarkan sejumlah amnesti dan abolisi untuk membebaskan tahanan politik. Hal tersebut ditandai dengan dimulainya pembebasan 13 tahanan politik yang terlibat dalam demosntrasi di Timor Timurdan juga yang melakukanpenghinaan terhadap Presiden Soeharto.

Pada tanggal 16 Juni 1998 BJ. Habibie secara resmi mengeluarkan Keputusan Presiden No. 85 Tahun 1998 dengan memberikan amnesti dan abolisi kepada 13 tahanan politik dan narapidana politik (Napol). Selain itu juga di bulan Agustus 1998, Presiden BJ. Habibie juga memberikan keringanan tahanan atau grasi terhadap tiga narapida politik PKI yang tertuang dalam Keputusan Presiden No. 42/G/1998.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Pemerintahan Presiden BJ. Habibiedaat disimak diyomemimo.com/tugas/12964349

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22