nanya dong, contoh pertanyaan waktu mpls seputar ir soekarno tuh

Berikut ini adalah pertanyaan dari neillacantika pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nanya dong, contoh pertanyaan waktu mpls seputar ir soekarno tuh apa aja? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Beberapa ini adalah pertanyaan mengenai Ir. Soekarno :

1. Mengapa Ir. Soekarno disebut sebagai Bapak Proklamator Indonesia?

2. Sebutkan pendidikan yang ditempuh oleh Ir. Soekarno sejak masih sekolah dasar hingga perguruan tinggi?

Penjelasan:

1. Ir. Soekarno disebut sebagai Bapak Proklamator Indonesia karena beliau bersama Mohammad Hatta berjasa memproklamasikan kemerdekaan Indonesia.

Proklamasi kemerdekaan tersebut dinyatakan pada 17 Agustus 1945 di Jl. Pegangsaan Timur No. 56 Jakarta.

2. Soekarno termasuk orang yang mendapatkan jenjang pendidikan lengkap dari Sekolah Dasar hingga Perguruan Tinggi.

Pada tahun 1907, Soekarno muda bersekolah di Sekolah Rakyat (SR) Tulung Agung.

#nellaaffi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh affidatusn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 Oct 22