Adi berlatih berjalan mundur.manfaat yang didapatkan Adi setelah melakukan gerakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nanangemail789 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Adi berlatih berjalan mundur.manfaat yang didapatkan Adi setelah melakukan gerakan tersebut adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Manfaat Yang didapat Adi diantaranya adalah

1. Meningkatkan keseimbangan

2. meningkatkan Stabilitas

3. Membakar Kalori

4. Meningkatkan Kewaspadaan

5. meningkatkan Kekuatan Otot

6. Memperbaiki Koordinasi Antara mata Dan kaki

Penjelasan:

Studi terhadap orang dewasa dan anak-anak yang sehat menunjukkan berjalan mundur dapat meningkatkan keseimbangan.

Ini banyak dilakukan oleh pelatih atletik agar atlet mereka mendapatkan keseimbangan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nyotoprayitno53 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Nov 22