Perkembangan pendidikan di Indonesia dibagi ke dalam dua kurun waktu,

Berikut ini adalah pertanyaan dari anitarahayu090598 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perkembangan pendidikan di Indonesia dibagi ke dalam dua kurun waktu, yaitu perkembangan pendidikan di era Orde Baru dan di era Reformasi. Setelah Anda mengkaji materi Tutorial minggu kedua ini, maka diharapkan Anda mendiskusikan bagaimana pandangan Anda tentang Perkembangan Pendidikan SD di era Orde Baru dan di era Reformasi.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PerkembanganPendidikan SD di era Orde Baru dan di era Reformasimemiliki aspek yang berbeda-bea. Pada masa Orde Baru perkembangan pendidikan masih sangat kurang dan hanya berfokus kepada pembangun infastruktur sekolahnya saja. Sedangkan pendidikan SD pada masa reformasi lebih berfokus kepada kualitas dari pendidikan yang diajarkan di sekolah SD.

Pembahasan

Kualitas pendidikan di era Reformasi telah terjadi banyak peningkatan nyata. Pada masa atau era Reformasi banyak usaha yang dilakukan untuk meningkatkan kualitas pendidikan yang ada di indonesia salah satunya adalah dengan mengubah sistem kurikulum yang ada di Indonesia. Pada masa dahulu kurikulum pendidikan di Indonesia menggunakan sistem pembelajaran yang berpusat kepada guru sedangkan pada saat sekarang dilakukan perubahan dengan sistem pendidikan yang berpusat kepada siswa.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pendidikan formal yomemimo.com/tugas/1232982
  2. Materi tentang ilmu pengetahuan yomemimo.com/tugas/24089717
  3. Materi tentang pendidikan ilmu pengetahuan sosial yomemimo.com/tugas/10801987

===============

Detail jawaban

Kelas: -

Mata Pelajaran: SMPTN

Bab: -

Kode katagori: -

#AyoBelajar #SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 24 Jul 22