bukti sejarah mataram kuno

Berikut ini adalah pertanyaan dari anggunwulansafi pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bukti sejarah mataram kuno

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kerajaan Mataram Kuno adalah salah satu kerajaan terbesar era nusantara yang berdiri sekitar abad 8 dan diperkirakan berpusat di Jawa Tengah. Ahli berpendapat bahwa letak kerajaan Mataram Kuno ada di Medang dan Poh Pitu.

Kerajaan Mataram Kuno bercorak Hindu meliputi Jawa Tengah bagian utara di bawah pemerintahan Dinasti Sanjaya. Raja-rajanya ialah Panunggalan, Warak, Garung, dan Pikatan.

Bukti bukti kerajaan mataram kuno dari peninggal peninggalan seperti candi candi dan parasasti.

contoh :

Candi borobudur

Candi prambanan

Candi sewu

Candi pawon

Candi sari

Prasasti Canggal

Prasasti Kalasan

Prasasti Klurak

Prasasti Ratu Boko

Prasasti Mantyasih

semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ksmadialbukhuri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 12 May 23