Dalam perkembangan kerajaan-kerajaan Hindu Budha perdagangan menjadi tulang Punggung bagi

Berikut ini adalah pertanyaan dari md9804965 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam perkembangan kerajaan-kerajaan Hindu Budha perdagangan menjadi tulang Punggung bagi pendapatan suatu kerajaan, dalam hal ini selat Malaka memiliki arti penting, yaitu ...a. Selat Malaka merupakan pusat kerajaan Majapahit
b. Selat Malaka pusat berkembangnya kerajaan hindu Budha di Asia Tenggara
c. Selat Malaka menjadi pusat pengaruh kekuasaan cina
d. Selat Malaka merupakan pusat perdagangan yang berada di tengah Jalur perdangan internasional
e. Selat Malaka menjadi pintu masuk ke Eropa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d. selat Malaka merupakan pusat perdagangan yang berada di tengah jalur perdagangan

Penjelasan:

Karena letaknya yang strategis selat Malaka menjadi pusat perdagangan dunia. banyak bahan baku yang menjadi produksi utama dari berbagai negara di seluruh dunia. selain efek membangun perdagangan dunia selat Malaka juga mengajarkan politik perdagangan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pratiwiriyanti70 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jun 23