perbedaan jugun ianfu dengan romusha

Berikut ini adalah pertanyaan dari pvdxzo pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perbedaan jugun ianfu dengan romusha

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

perbedaannya ialah jika jugun ianfu dilakukan oleh wanita untuk menghibur para tentara jepang. sedangkan romusha adalah kerja paksa yang tidak memandang jenis kelamin baik laki laki maupun perempuan

Penjelasan:

  • Jugun ianfu atau wanita penghibur adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada wanita yang melakukan layanan seksual kepada anggota Tentara Jepang selama Perang Dunia II di koloni Jepang dan wilayah perang.
  • Romusa adalah suatu jenis pekerjaan paksa yang dibekali langsung junta militer Jepang pada masa kolonialisasi Jepang di Indonesia pada saat itu. Pengerahan tenaga kerja ini disebut romusha yang awalnya didukung rakyat Indonesia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh friskanovelia119 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 11 May 23