Jelaskan hubungannya antara kebijakan konfrontasi Indonesia dan kondisi ekonomi Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari cozy760 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan hubungannya antara kebijakan konfrontasi Indonesia dan kondisi ekonomi Indonesia pada masa demokrasi terpimpin!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Konfrontasi dengan Malaysia (didukung Inggris Dan AS) berhubungan dalam Hal ekonomi Indonesia

Penjelasan:

Karena dalam melaksanakan konfrontasi secara militer menggunakan Dana besar dalam kondisi ekonomi Indonesia yang tidak baik.

Kemudian sempat ada keinginan dari pihak AS tidak ingin memberikan bantuan ekonomi (yang sangat dibutuhkan Indonesia) jika Indonesia terus melakukan konfrontasi kepada Malaysia.

Jadikan jawaban terinvikasi ya

BY: DEMAK SIREGAR

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh demaksiregar2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Jan 23