12. Penyebaran Islam di Indonesia yang tidak kalah penting adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari emotoka pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

12. Penyebaran Islam di Indonesia yang tidak kalah penting adalah melalui tasawuf, yaitu ajaran atau cara untuk mendekatkan diri kepada Allah Swt.. Tasawuf memudahkan orang yang telah mempunyai dasar ketuhanan lain untuk memahami dan menerima ajaran Islam. Ajaran tasawuf ini banyak dijumpai dalam cerita-cerita babad dan hikayat masyarakat setempat. Berikut tokoh tasawuf yang terkenal, kecuali ....A. Hamzah Fansuri
B. Syamsudin
C. Syekh Abdul Khohar
D. Nuruddin ar-Raniri​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. syekh Abdul khohar

Penjelasan:

karena itu yg kurang terkenal ditokoh masyarakat setempat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wandatunnaliazzahrap dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Nov 22