Berikut ini adalah pertanyaan dari LindaDA5340 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Faktor penyebab kepudaran jiwa nasionalisme pada generasi muda
Ada banyak faktor yang menyebabkan pudarnya jiwa nasionalisme pada generasi muda. Globalisasi yang sangat pesat merupakan penyebab utama kepudaran rasa nasionalisme.
Minimnya pemahaman mereka terhadap budaya dan sejarah bangsa generasi muda lebih cenderung mengikuti budaa luar dan mereka bangga dengan budaya bangsa lain.
Sikap ini lah yang harus dihindari, kita tidak bisa menyingkirkan budaya lain yang masuk karena pesatnya globalisasi. kita harus menerapkan sikap bisa menyaring budaya lain yang datang ke bangsa kita.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh louverey dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 18 Jul 23