Berikut ini adalah pertanyaan dari fitriaindah575 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
masjid Istiqlal oleh....
KH. Moh. Dahlan
KH. Syaefuddi Zuhri
KH. Idham Kholid
KH. A. Wahid Hasyim
KH.Subhan ZE
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
D. KH. A. Wahid Hasyim
Penjelasan:
KH Said Aqil Siroj (2017) mengungkap, ide pendirian Masjid Istiqlal berkat gagasan putra Hadhtraussyekh KH Hasyim Asy’ari, yaitu KH Abdul Wahid Hasyim yang pada 20 Desember 1949 diangkat menjadi Menteri Agama. Kiai Wahid Hasyim usul kepada Presiden Soekarno, dinamakan Al-Istiqlal, masjid kemerdekaan mengambil momentum penyerahan kedaulatan penuh oleh Belanda.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 01anggita04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 10 Mar 23