Apa yang anda ketahui tentang pelestarian peninggalan budaya agama hindu

Berikut ini adalah pertanyaan dari Yoseifshua pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang anda ketahui tentang pelestarian peninggalan budaya agama hindu di indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Banyak benda peninggalan dan warisan sejarah budaya Agama Hindu di Indonesia yang sudah berusia ratusan atau bahkan ribuan tahun. Tak heran benda-benda tersebut banyak pula yang sudah rapuh dan rusak. Bila tidak dirawat dengan baik bisa hancur dan menghilang. Merawat benda-benda peninggalan dan warisan budaya Agama Hindu di Indonesia merupakan tugas kita semua. Tapi penanggung-jawab utamanya adalah negara (pemerintah yang sedang berkuasa). Cara menjaga dan merawat antara lain sebagai berikut;

Membangun museum-museum untuk penyimpanan benda-benda dan warisan sejarah budaya Agama Hindu di Indonesia.

Menjadikannya cagar budaya sesuai dengan fungsi dan pemanfaatan, benda-benda budaya yang bernafaskan ajaran Agama Hindu.

Menjaga dan merawat wilayah atau daerah-daerah cagar budaya benda-benda yang bernafaskan agama Hindu dengan sebaik mungkin. Di daerah cagar budaya biasanya terdapat banyak benda-benda peninggalan berbudaya Agama Hindu.

Turut menjaga agar benda-benda peninggalan budaya Agama Hindu tidak rusak atau rusak oleh Barisan orang yang tidak bertanggung jawab. Benda-benda peninggalan sejarah harus dari tangan-tangan jahil.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh radityavikri15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Feb 23