Senjata sudah digunakan oleh manusia sejak zaman prasejarah sehingga praaksara

Berikut ini adalah pertanyaan dari lelianggraini816 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Senjata sudah digunakan oleh manusia sejak zaman prasejarah sehingga praaksara manusia sudah mengenal berbagai jenis senjata yang terbuat dari batu tulang dan tanduk hal-hal apa sajakah yang mendorong manusia membuat dan menggunakan senjata​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Senjata oleh manusia purba digunakan untuk alat melindungi dan pertahanan diri dari binatang buas, selain itu senjata-senjata tersebut juga digunakan untuk berburu, memotong tanaman hingga memahat.

Penjelasan:

Pada masa zaman prasejarah manusia menciptakan alat-alat yang terbuat dari batu, kayu, tulang, dan berbagai macam bahan lainya. Namun batu menjadi pilihan utama karena tidak tersedianya teknologi yang lebih baik. Batu digunakan sebagai alat memotong dan senjata.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 20 Dec 22