Perhatikan rangkaian peristiwa berikut :(1) 1 Maret 1942 Jepang berhasil

Berikut ini adalah pertanyaan dari onceteume6 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan rangkaian peristiwa berikut :(1) 1 Maret 1942 Jepang berhasil mendaratkan pasukannya di Eretan

(2) 2 Maret 1942 Jepang berusaha merebut Subang, tetapi gagal

(3) 3 Maret 1942 Subang dan kalijati berhasil direbut oleh Jepang

(4) 5 Maret 1942 Batavia dinyatakan sebagai kota terbuka

(5) 7 Maret 1942 Ciater dan Lembang jatuh ke tangan Jepang

(6) 8 Maret 1942 Pemerintah Hindia Belanda menyerah kepada Jepang

Catatan rangkaian peristiwa di atas merupakan salah satu contoh dari....


A. Sinkronik
B. Diakronik
C. Periodisasi
D. Anakronisme
E. Kronologi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

E . semoga membantu,by Shafa

Penjelasan:

jadiin jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sariwarni368 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Mar 23