Contoh akulturasi antara kebudayaan Hindu-Buddha dan kebudayaan lokal Nusantara dalam hal sistem kepercayaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari haditulah306 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh akulturasi antarakebudayaan Hindu-Buddha dan
kebudayaan lokal Nusantara dalam
hal sistem kepercayaan adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Akulturasi dalam bidang sistem kepercayaan dapat kita lihat melalui upacara keagamaan masyarakat kuno Indonesia. Masyarakat kuno Indonesia tidak hanya menyembah dewa-dewi Hindu atau Buddha, namun juga melakukan pemujaan terhadap roh nenek moyang

Penjelasan:

maaf klo slh

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abdrazak1166 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Mar 23