ada tidak sosok yang paling di segani selain raja di

Berikut ini adalah pertanyaan dari junkyualaki pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ada tidak sosok yang paling di segani selain raja di kerajaan kutai kertanegara?KAKK TOLONG JAWAB YAA SECEPATNYAA ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ada, yaitu Dewa Brahma itu sendiri.

Dewa dalam ajaran Hindu merupakan zat paling tertinggi dalam hal kehidupan, bahkan dalam sistem kasta sendiri, Pendeta (Brahmana) lebih ditinggikan daripada Prajurit perang (Ksatria)

Dalam Hindu pula, ada 3 dewa yang menjadi dewa utama, yaitu
Brahma sebagai DEWA PENCIPTA
Wisnu sebagai DEWA PEMELIHARA
Shiva sebagai DEWA PERUSAK

Selain dari tiga ini, Hindu juga memiliki 13 ribu dewa lainnya yang menjadi minoritas di alam para dewa. Setiap Hindu juga memiliki banyak aliran yang menyembah dewa mereka masing-masing.

Kerajaan Kutai menganut aliran Brahmana, maka dari itu mereka lebih mengagungkan Dewa Brahma daripada Rajanya. Tetap Raja menjadi figur penting dalam kerajaan Kutai.

Bukti lain menunjukkan bahwa Prasasti yupa yang ditemukan di Kutai menceritakan kisah raja Mukawarman yang menyembelih 40 ribu ekor sapi untuk dipersembahkan kepada Dewa Brahma.







Jadiin jawaban terbaik ya....

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HimuroChan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22