Jelaskan perbedaan masyarakat pedalaman dan masyarakat pesisir dalam menerima ajaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari dedig9153 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan perbedaan masyarakat pedalaman dan masyarakat pesisir dalam menerima ajaran islam

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Masyarakat pesisir didominasi nelayan yang sering berhubungan dan menjalin komunikasi dengan pedagang dari pulau pulau lainnya, sehingga mereka lebih terbuka terhadap pendatang ataupun para pembawa ajaran Islam. Sedangkan masyarakat pedalaman menganut kepercayaan animisme yang berdasarkan ajaran dari para leluhur mereka, mereka juga lebih tertutup dengan masyarakat luar ataupun kepercayaan atau ajaran asing

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zahrozahro1387 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22