Perhatikan pada pernyataan di bawah ini ! Meningkatkan industri dalam negeri

Berikut ini adalah pertanyaan dari njwazhra pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan pada pernyataan di bawah ini !Meningkatkan industri dalam negeri dengan sasaran ekspor
mencari tanah jajahan untuk untuk sumber bahan mentah
untuk mendapatkan keuntungan dan modal sebanyak-banyaknya
negara mengawasi dan ikut campur perkembangan perekonomian
Dari pernyataan di atas yang termasuk ciri-ciri merkantilisme terdapat
A

1 dan 2

B

3 dan 4

C

1 dan 3

D

2 dan 4

E

1 dan 4

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 dan 2

Penjelasan:

Merkantilisme merupakan sistem ekonomi yang bertujuan untuk melakukan aktifitas ekspor sebanyak mungkin demi mendapatkan emas atau logam mulia. Secara harfiah, merkantilisme berasal dari bahasa inggris merchant yang berarti pedagang. Dalam sistem merkantilisme, negara berusaha untuk mengoptimalkan aktifitas perdagangan dalam rangka mendapatkan keuntungan yang melimpah. Sistem merkantilisme mulai berlaku pada abad ke-15 hingga 18 Masehi. Negara-negara Eropa yang menganut sistem merkantilisme pada masa tersebut adalah Portugis, Belanda, Spanyol, Inggris, Perancis.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yovandoangg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jun 23