perlunya melakukan keitik sumber ketika akan melakukan karaya sejarah adalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fatikasarisusi pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perlunya melakukan keitik sumber ketika akan melakukan karaya sejarah adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

perlunya melakukan keitik sumber ketika akan melakukan karaya sejarah adalah untuk menguji kredibilitas dan keautentikan sumber.

Penjelasan:

Karya sejarah adalah hasil interpretasi para sejarawan yang berupaya menghubungkan masa kini dengan masa lalu. Hasil interpretasi itu kemudian dibaca dan diinterpretasi oleh para pembacanya, terkadang melampaui kepentingan sejarah itu sendiri. Perlunya melakukan kritik sumber ketika akan melakukan karya sejarah adalah menguji kredibilitas dan keautentikan sumber.

Semoga membantu!!!

AyoBelajarBersamaBranly TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlexanderFortino16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 Jan 23