Citra satelit tersebut menunjukkan arah angin yang berpengaruh terhadap ketinggian

Berikut ini adalah pertanyaan dari fudhailfs2973 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Citra satelit tersebut menunjukkan arah angin yang berpengaruh terhadap ketinggian gelombang. Berdasarkan Citra tersebut daerah yang paling beresiko untuk pelayaran adalaha. Selat Sunda dan perairan selat Jawa
b. Selat Malaka dan perairan utara Jawa
c. Perairan Nusa Tenggara dan Selat Sunda
d. Laut Natuna Selatan dan laut Jawa
e. Selat Makasar dan laut Jawa ​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Selat Sunda dan perairan selat Jawa


Penjelasan:

Berdasarkan citra satelit, diidentifikasi bahwa angin yang berpengaruh terhadap ketinggian gelombang terbesar ada pada daerah Selat Sunda dan Perairan Selat Jawa. Ini merupakan daerah yang paling berisiko untuk pelayaran.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dakunesu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Apr 23