Berikut ini adalah pertanyaan dari Chavbaek pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Arsitek utama ekspedisi Portugis di Asia serta orang Eropa pertama yang memulai kolonialisme Eropa selama berabad-abad atas Nusantara adalah Alfonso de Albuquerque.
Bangsa yang pertama kali menjejakkan kakinya di Nusantara adalah bangsa Portugis, meski bangsa Spanyol telah memulai penjelajahan ke Dunia Timur terlebih dahulu. Pada tahun 1511, armada Portugis di bawah pimpinan Alfonso de Albuquerque berhasil menguasai Malaka. Inilah kedatangan pertama kalinya bangsa Eropa ke Nusantara. Sedangkan bangsa Spanyol, yang dipimpin oleh Sebastian del Cano mendarat di Kepulauan Maluku pada tahun 1521.
Kata kunci dari soal ini adalah PORTUGIS. Ada tiga pelaut yang berusaha menemukan Dunia Timur, yaitu
- Bartholomeus Diaz (1488) – menemukan Tanjung Harapan (Cape of Good Hope)
- Vasco Da Gama (1497) – hingga ke India
- Alfonso de Albuquerque (1511) – hingga ke selat Malaka dan mendarat di Kepulauan Maluku
----------------------------------------------------
Untuk penjelasan lebih lanjut pelaut yang berusaha menemukan Dunia Timur, dapat dilihat di:
Kronologis kedatangan bangsa Eropa di Nusantara, dapat dilihat di:
================================
Detil tambahan:
Kelas: XI
Pelajaran: Sejarah Indonesia
Kata kunci: Kedatangan bangsa Eropa, arsitek utama ekspedisi Portugis
Kategori: Antara Kolonialisme dan Imperialisme (Bab 1)
Kode kategorisasi: 11.3.1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 03 Aug 16