Berikut ini adalah pertanyaan dari nabildwianggara08 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Codex Hammurabi
Penjelasan:
Codex Hammurabi merupakan merupakan suatu konsep hukum tertua di dunia yang dibuat oleh raja Hammurabi dari Babilonia yang berisi hukum tatanan dalam masyarakat. terdapat peraturan yang sanagt terkenal yakni "an eye for an eye" yang berarti sebuah pihak haruslah diberi hukuman luka setimpal, sesuai dengan yang diperbuat.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ramadanitegar728 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 16 Aug 22