Proklamasi kemerdekaan Indonesia, ibarat mimpi buruk bagipemerintahan kolonial Belanda. Berbagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari romeooroh10 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Proklamasi kemerdekaan Indonesia, ibarat mimpi buruk bagipemerintahan kolonial Belanda. Berbagai cara dan upaya di lakukan oleh
Belanda untuk memecah belah Indonesia dan kemudian dapat dijajah
kembali. Perhatikan pernyataan di bawah ini: 1. Kegagalan pada
perjanjian Renville; 2. Ingin merubah ideologi negara; 3. Ingin bergabung
dengan Belanda; 4. Diberhentikannya Amir Syarifudin dari kabinet; 5.
Kekecewaan akan alokasi pembangunan antara pusat dan daerah.
Pernyataan di atas yang merupakan latar belakang terjadinya
pemberontakan PKI Madiun 1948, adalah ...
SEBUAH. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 3 dan 5
E. 1, 3 dan 5​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

latar belakang terjadinya

pemberontakan PKI Madiun 1948, adalah ...

C. 2,3 dan 4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh intanfadhilah23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21