tuliskan 25 tokoh penting bidang internet dan temuannya tolong bantu

Berikut ini adalah pertanyaan dari aprilliaindriani19 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan 25 tokoh penting bidang internet dan temuannya
tolong bantu ya kak hari ini di kumpul​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini adalah 25 nama tokoh penting dan temuannya dalam internet.

  1. Vint Cerf dan Bob Khan: mereka menemukan protokol komunikasi TCP/IP.
  2. Tim Berners-Lee: beliau menemukan WWW (Waring Wera Wanua atau World Wide Web).
  3. Ray Tomlinson: beliau menemukan surel (email).
  4. Michael Hart: beliau menemukan buku elektronik (e-books).
  5. Marc Andreessen: beliau menemukan Mosaic, sebuah browser web.
  6. Jarkko Oikarinen: beliau menemukan IRC (Internet Relay Chat).
  7. Sabeer Bhatia: beliau menemukan Hotmail.
  8. Larry Page dan Sergey Brin: mereka menemukan Google.
  9. Bill Gates: beliau menemukan Microsoft.
  10. Steve Jobs: beliau menemukan Apple.
  11. David Filo dan Jerry Yang: mereka menemukan Yahoo.
  12. Brad Fitzpatrick: beliau menemukan salah satu platform blogging pertama, LiveJournal.
  13. Peter Thiel: beliau menemukan PayPal.
  14. Jimmy Wales: beliau menemukan Wikipedia.
  15. Niklas Zennstrom: beliau menemukan Skype.
  16. Bram Cohen: beliau menemukan BitTorrent.
  17. Reid Hoffman: beliau menemukan LinkedIn.
  18. Mark Zuckerberg: beliau menemukan Meta (Facebook).
  19. Jack Dorsey: beliau menemukan Twitter.
  20. Chad Hurley, Steve Chen dan Jawed Karim: mereka menemukan YouTube.

Pembahasan

Rasanya hidup di zaman sekarang akan terasa sangat kurang tanpa kehadiran internet. Apalagi pengguna internet terbanyak adalah pengguna berusia muda sepertimu. Namun, pernahkah kamu membayangkan siapa yang membentuk internet hingga sekarang?

Nah, ada banyak sekali tokoh-tokoh dunia yang berperan besar dalam perkembangan internet hingga menjadi seperti saat ini. Ponsel Android misalnya adalah buatan perusahaan Alphabet (Google) sementara iPhone adalah buatan Apple. Kedua jenis ponsel ini sangat banyak memanfaatkan koneksi internet dalam penggunaannya. Fitur-fitur ponsel yang kamu nikmati itu sebagian besar adalah berkat para tokoh-tokoh penting internet.

Pelajari lebih lanjut

Sejarah internet dapat kamu pelajari di sini: yomemimo.com/tugas/2930910.

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ImEdwin2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Nov 22