pengertianan kapitalisme​

Berikut ini adalah pertanyaan dari faisalalbasariy00 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pengertianan kapitalisme



Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kapitalisme atau Kapital adalah sistem ekonomi di mana perdagangan, industri dan alat-alat produksi dikendalikan oleh pemilik swasta dengan tujuan memperoleh keuntungan dalam ekonomi pasar. Pemilik modal dalam melakukan usahanya berusaha untuk meraih keuntungan sebesar-besarnya.

Penjelasan:

Secara etimologi, berasal dari dua kata, yakni capital (modal) dan isme (paham atau cara pandang). Namun, jika ditelusuri maka kata kapital sendiri berasal dari kata Latin: caput yang berarti “kepala”. Kapitalisme sebagai fenomena mengacu kepada kepemilikan pribadi atas barang modal.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nokanakumi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 May 21