pertanyaan yang diajukan ke guru tentang perang dingin​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ples62604 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pertanyaan yang diajukan ke guru tentang perang dingin​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Apa dampak peluncuran Sputnik oleh Uni Sovyet?

Sputnik diluncurkan pada 4 Oktober 1957 dan merupakan satelit buatan pertama yang berhasil diluncurkan umat manusia. Peluncuran ini memicu terjadinya Perlombaan Angkasa (Space Race), antara Amerika Serikat dan Uni Sovyet yang saling berusaha mengalahkan satu sama lain dalam teknologi dan pencapaian di luar angkasa. Amerika Serikat yang awalnya tertinggal akhirnya memacu pendanaan dan riset luar angkasa. Akhirnya Amerika Serikat berhasil mendaratkan manusia di bulan dengan penerbangan Apollo 11 yang mendarat di bulan pada 20 Juli 1969.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tawakkalnur8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Nov 22