Salah satu faktor kemunduran dari kesultanan banten adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari ilhaminaXx3994 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Salah satu faktor kemunduran dari kesultanan banten adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Faktor utama keruntuhan kerajaan Banten adalah Devide at Impera (politik adu domba) oleh VOC terhadap Kerajaan Banten di bawah pemimpinan Sultan Haji (putra Sultan Ageng Tirtayasa sekaligus pembantu raja Kerajaan Banten) dengan Sultan Ageng Tirtayasa.

Penjelasan:

Apa itu VOC : Kongsi Perdagangan Hindia-Timur (Vereenigde Oostindische Compagnie atau VOC) yang dibangun pada tanggal 20 Maret 1602 adalah persekutuan dagang asal Belanda yang memiliki monopoli untuk perkara perdagangan di Asia.

Apa Tujuan VOC : tujuan Belanda mendirikan VOC di Indonesia adalah perdagangan dengan mencari rempah-rempah. Setelah itu, Belanda menguasai serta memonopoli perdagangan rempah-rempah di Indonesia.

Apa itu Kerajaan Banten : Kerajaan Banten atau disebut juga Kesultanan Banten adalah sebuah kerajaan Islam yang pernah berdiri di tanah Sunda, tepatnya di Provinsi Banten pada abad ke-16.

Semoga membantu : )

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unggultampan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 Oct 22